Tujuan Program Studi MMA

Tujuan Program Studi MMA

1. Menghasilkan lulusan magister yang berkompeten di bidang manajemen agribisnis, yaitu :

  • Memiliki kemampuan manejerial dalam pengelolaan usaha agribisnis secara profesional.
  • Memiliki kemampuan menciptakan dan mengelola usaha agribisnis secara mandiri.
  • Memiliki kemampuan mengembangkan kebijakan publik yang terkait dengan pengembangan agribisnis.

2. Melaksanakan penerapan ilmu dan teknologi di bidang agribisnis, untuk pengembangan sumberdaya daerah yang bersumber dari hasil penelitian dan kajian di bidang agribisnis.

3. Melaksanakan pengabdian kepada masyarakat dengan memanfaatkan ilmu dan teknologi berbasis hasil penelitian agribisnis.